Jenis Bencana Alam di Indonesia Periode Januari-Desember 2025

Kamis, 4 Desember 2025 | 15:17 WIB

W
Penulis: Wiendy Hapsari | Editor: WH
Facebook X Whatsapp Telegram
URL berhasil di salin.
Jenis Bencana Alam di Indonesia Periode Januari-Desember 2025
Jenis Bencana Alam di Indonesia Periode Januari-Desember 2025

Sepanjang Januari-Desember 2025, Indonesia dilanda ribuan jenis bencana alam. Dari data BNPB Per 4 Desember, bencana banjir mendominasi dengan total kejadian sebanyak 1503 bencana. Indonesia juga rawan dengan bencana cuaca ekstrem. Tercatat ada 645 kejadian cuaca ekstrem di Indonesia.  Secara data juga ditunjukkan bencana Karhutla menempati peringkat ketiga dengan 546 kejadian.

Jenis Bencana Alam di Indonesia Periode Januari-Desember 2025 - (BNPB/Wiendy Hapsari)
Jenis Bencana Alam di Indonesia Periode Januari-Desember 2025 - (BNPB/Wiendy Hapsari)

Data Terkait

perkembangan-tahap-rehabilitasi-rekonstruksi-bencana-sumatra
Lingkungan

Perkembangan Tahap Rehabilitasi & Rekonstruksi Bencana Sumatra

Perkembangan Tahap Rehabilitasi & Rekonstruksi Bencana Sumatra

22 jam yang lalu

awal-2026-banjir-dominasi-bencana-alam-di-indonesia
Lingkungan

Awal 2026, Banjir Dominasi Bencana Alam di Indonesia

Hingga 5 Januari 2026, BNPB mencatat 16 bencana di Indonesia yang didominasi banjir.

3 hari yang lalu

bencana-alam-2025-didominasi-dampak-krisis-iklim
Lingkungan

Bencana Alam 2025 Didominasi Dampak Krisis Iklim

Data BNPB menunjukkan hampir seluruh bencana 2025 dipicu perubahan iklim.

4 hari yang lalu

60-daerah-terdampak-di-sumatera-masuki-fase-awal-pemulihan-bencana
Lingkungan

60% Daerah Terdampak di Sumatera Masuki Fase Awal Pemulihan Bencana

Lebih dari 60% kabupaten/kota terdampak banjir dan longsor di Sumatera mulai beralih ke fase awal pemulihan pasca bencana.

7 Jan 2026

ribuan-desakelurahan-terendam-banjir-sepanjang-2025
Lingkungan

Ribuan Desa/Kelurahan Terendam Banjir Sepanjang 2025

Terdapat 15 ribu wilayah desa/kelurahan di Indonesia tergenang banjir pada 2025.

15 Des 2025

banjir-sumatera-rusak-ribuan-hektare-lahan-aceh-paling-parah
Lingkungan

Banjir Sumatera Rusak Ribuan Hektare Lahan, Aceh Paling Parah

Aceh alami kerusakan lahan terbesar di Sumatera mencapai 14,68 ribu ha. Sumbar dan Sumut ikut terdampak, dengan sawah, tambak, dan kebun terendam banjir secara luas.

12 Des 2025